Video tata cara baris berbaris


Dalam kepramukaan baris berbaris adalah sangat penting, selain untuk melatih kedisplinan, baris berbaris juga untuk melatih kekompakan dan konsentrasi. Nah di bawah ini adalah video bagaimana tata cara baris berbaris dalam pramuka yang langsung dari humas kwartir nasional. Semoga dengan video ini, bisa membantu kakak-kakak pembina dan adik-adik pramuka dalam berlatih baris berbaris yang benar 🙂 .

10 Tanggapan

  1. wah inget masa pramuka dulu klo gitu…

  2. persis kayak waktu dulu aku ikut pramuka jadi kayak nostalgia 😀

  3. aku jujur belum bisa lihat videonya, karena pembatasan penggunaan koneksi di kantor..

    nanti kalau sudah dirumah ya.. hehe..

    regards,
    azizhadi

  4. aku mau kema

  5. mana sih gambarnya???lama banget….

  6. Assalamu’alaikum,,

    salam pramuka,
    ka saya mau tanya sebenarnya kalau setengah lencang kanan dan lencang kanan itu gerakan kepala sama tangan harus sama atau tidak ?
    tadi saya simak video yang bag 1/3 itu setengah lencang kanan dan lencang kanan itu gerak kepala dan tangan berbeda kepala dulu baru tangan.
    apakah benar kalau seperti itu ka?

    terima kasih,

  7. PRAMUKA OK 🙂

  8. PRAMUKA PRAMUKA YES” 🙂

  9. GIMANA CARA MENDIRIKAN TENDA YANG BENAR?

Tinggalkan Balasan ke tamaro Batalkan balasan